Info Terbaru
Loading...
6 Agustus 2013

Cara Mengatasi Google Sandbox

Selasa, Agustus 06, 2013
loading...
Tips Keluar Dari Google Sandbox
Kali ini kami akan membagikan tips agar bisa keluar dari google sandbox dengan mudah. Bagi anda yang terkena Google Sandbox, mungkin hal pertama yang akan anda rasakan adalah penurunan traffic pengunjung secara drastis dan artikel-artikel yang telah anda buat hilang dari SERP. Tentunya hal ini sangat menjengkelkan bagi Anda terlebih jika blog tersebut merupakan salah satu sumber penghasilan Anda.

Akhir-akhir ini banyak blogger yang mengeluh terkena Google Sandbox dan sepertinya Google memang memperketat aturan mainnya. Kami pun khawatir jika blog kami
Lembar Kehidupan terkena Google Sandbox.

Sebuah blog dapat terkena hukuman Google Sandbox dikarenakan melakukan optimasi SEO yang berlebihan. Kali ini kami akan membagikan tips bagaimana cara keluar dari Google Sandbox berdasarkan pengalaman blogger yang telah berhasil keluar dari google sandbox.



 - Tetap tenang dan jangan bertindak gegabah atau terburu-buru dalam mengambil tindakan. Cobalah cari tau lebih banyak tentang Google Sandbox.

-  Hentikan kegiatan posting untuk sementara waktu, jangan membuat artikel baru atau memposting artikel.

- Edit artikel-artikel yang terkena Google Sandbox. Perhatikan pengulangan kata yang tidak perlu dan berlebihan.

- Buat sebuah artikel yang membahas tentang Google Sandbox dan memuat link yang mengarah ke Google.

- Menggunakan link Dofollow

- Sertakan link yang mengarah ke Webmaster Tool.

- Sertakan juga link yang terkena Google Sandbox.

- Teruslah berdoa supaya usaha anda berhasil, dan yakinlah hal ini pasti berhasil.

- Pantaulah secara berkala apakah blog Anda sudah berhasil keluar dari Google Sandbox atau belum.


Nah mungkin itu saja beberapa tips dari kami yang membahas tentang Google Sandbox, semoga anda berhasil keluar dan dapat mengatasi Google Sandbox.
loading...

0 comments:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda
• Gunakanlah bahasa yang sopan dalam berkomentar
• Dilarang melakukan SPAM
• Dilarang menggunakan link
• Dilarang promosi dalam kotak komentar (jika ingin memasang iklan silahkan hubungi kami)

 
Toggle Footer